Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

Lima Rahasia Perawatan Kecantikan Wanita Awet Muda pada Malam Hari

Tak pernah ada kata istirahat untuk merawat kulit. Dari pagi sampai malam, kulit wajah harus terus mendapatkan perawatan.  Namun, sayangnya, banyak wanita yang tidak menyadari hal yang demikian. Alhasil, usia masih terbilang muda, tetapi tampilan wajah tampak lebih tua. Saat yang paling tepat untuk merawat kulit khususnya wajah adalah malam hari.  Sebab, saat itu, waktu beristirahat kulit lebih lama. Artinya, penyerapan serum dan krim malam pun jadi maksimal dan menyeluruh. Nah, agar kulit wajah tetap awet muda, segar dan berkilau.  Ada beberapa perawatan kulit yang rutin dikerjakan menjelang waktu tidur. Berikut rinciannya: 1. Membersihkan   make-up Jangan pernah lupa membersihkan   make-up   sebelum tidur. Ini adalah aturan penting yang wajib diterapkan oleh seluruh wanita yang hobi dandan. Sebab,  paparan   make-up   yang tak dibersihkan bisa membuat kulit sulit bernapas dan menyebabkan jerawat.  Selain itu, membersihkan wajah sebelum tidur, membantu menyeimbang

Postingan Terbaru

Tips Perawatan Kecantikan Rutin dalam 1 Menit

3 Cara Mudah Gunakan Jeruk Nipis Manis untuk Kecantikan.

Miliki Kulit Wajah Cerah dalam 4 Langkah Mudah

5 Warna Cat Kuku yang Cocok untuk Si Sawo Matang

Aman Digunakan, Ini 7 Pilihan Kuteks Halal yang Akan Mempercantik Kukumu

Beda Abis! Ini Lho Perbandingan Makeup Indonesia dan Korea

Tutorial Makeup Simpel ala Korea untuk Sehari-hari

Ingin Kulit Terlihat Flawless? Lakukan 6 Rutinitas Kecantikan Ini di Pagi Hari

Tren Make Up 2018, Tampilan Natural dan Glowing Semakin Disukai

Cara Make Up Remaja Sehari-Hari